Source: World Economic Forum (WEF) Sebuah frasa yang pernah dimuat World Economic Forum (WEF) melalui platform media sosial mereka memicu perdebatan. Frasa itu termaktub dalam potongan video yang menampilkan "ramalan" tentang ekonomi dunia pada tahun 2030. Kira-kira bunyi frasa itu seperti ini: "You'll own nothing, and you'll be happy" (Kamu tidak akan memiliki apa pun, dan kamu akan bahagia). Frasa itu dimuat pada tahun 2018. Tujuh tahun yang lalu. Booming waktu itu—hingga sekarang. Banyak yang memperdebatkan, mendiskusikan, bahkan menuduh WEF sebagai biang keladi rencana ekonomi yang "bejat" itu. Memang menarik untuk direnungkan. Frasa itu cenderung seperti sesuatu yang direncanakan secara matang. Apalagi yang mempopulerkannya adalah WEF, organisasi ekonomi yang sudah masyhur. Jika ditarik ke belakang, sebenarnya itu adalah esai yang ditulis oleh Ida Auken pada tahun 2016, dua tahun sebelum WEF memuatnya. Menurut klaim WEF, tujuannya adalah unt...
Informasi seputar pendidikan